PAMERAN BATIK INTERNASIONAL (PBI)
PEKALONGAN 29 APRIL-3MEI 2009
Perayaan Pameran Batik Internasional kali ini terlihat cukup meriah dan menarik.
Terdapat banyak sekali stan-stan yang siap untuk dikunjungi dengan latar belakang batik yang didirikan disana.Kita pun dapat dengan mudah untuk mendapatkan barang-barang kebutuhan yang beraneka ragam serta aneka macam kuliner.Selain itu juga terdapat bazar buku yang menyediakan buku-buku berkualitas dengan harga yang cukup terjangkau.
Pada intinya,PBI yang diselenggarakan kali ini bisa dikatakan cukup sukses dan mendapatkan respon dari masyarakat,dibuktikan dengan banyaknya pengunjung yang datang di setiap harinya.
Namun ada sedikit hal yang hendak kami soroti,yaitu berkenaan dengan bunyi dari slogan PBI itu sendiri (Batikku,batik kita,batik dunia).
Menurut kami,salah satu tujuan diadakannya PBI ini adalah untuk menunjukkan kepada dunia akan eksistensi batik sebagai kekayaan budaya bangsa Indonesia,khususnya masyarakat Pekalongan yang memang sudah dijuluki sebagi Kota Batik.
Adanya frasa “Batik Dunia” pada slogan tersebut seakan menunjukkan adanya kebersamaan kepemilikan batik oleh masyarakat dunia dan tidak lagi dikhususkan untuk bangsa Indonesia,khususnya masyarakat pekalongan.
Mungkin dapat ditebak bahwa maksud sebenarnya dari kalimat di atas adalah sebagai proses memasyarakatkan batik kepada dunia.
Bagaimana yang sebenarnya?kembali pada penafsiran anda!
Oleh:
M Sidik
Fathul Umam
M Labib
Deki Susilo
XI A2
PEKALONGAN 29 APRIL-3MEI 2009
Perayaan Pameran Batik Internasional kali ini terlihat cukup meriah dan menarik.
Terdapat banyak sekali stan-stan yang siap untuk dikunjungi dengan latar belakang batik yang didirikan disana.Kita pun dapat dengan mudah untuk mendapatkan barang-barang kebutuhan yang beraneka ragam serta aneka macam kuliner.Selain itu juga terdapat bazar buku yang menyediakan buku-buku berkualitas dengan harga yang cukup terjangkau.
Pada intinya,PBI yang diselenggarakan kali ini bisa dikatakan cukup sukses dan mendapatkan respon dari masyarakat,dibuktikan dengan banyaknya pengunjung yang datang di setiap harinya.
Namun ada sedikit hal yang hendak kami soroti,yaitu berkenaan dengan bunyi dari slogan PBI itu sendiri (Batikku,batik kita,batik dunia).
Menurut kami,salah satu tujuan diadakannya PBI ini adalah untuk menunjukkan kepada dunia akan eksistensi batik sebagai kekayaan budaya bangsa Indonesia,khususnya masyarakat Pekalongan yang memang sudah dijuluki sebagi Kota Batik.
Adanya frasa “Batik Dunia” pada slogan tersebut seakan menunjukkan adanya kebersamaan kepemilikan batik oleh masyarakat dunia dan tidak lagi dikhususkan untuk bangsa Indonesia,khususnya masyarakat pekalongan.
Mungkin dapat ditebak bahwa maksud sebenarnya dari kalimat di atas adalah sebagai proses memasyarakatkan batik kepada dunia.
Bagaimana yang sebenarnya?kembali pada penafsiran anda!
Oleh:
M Sidik
Fathul Umam
M Labib
Deki Susilo
XI A2
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Komentarmu berguna bagiku......