Rabu, 18 Februari 2009

RPP SENI BUDAYA KELAS XI SMS SATU (SKM)



RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Seni Budaya (Seni Musik)
Kelas/Program : XI
Semester : I
Alokasi waktu : 4 Jam ( 4 X 45 Menit)

Standar Kompentensi 1.
Mengapresiasi karya seni musik.
Kompentensi Dasar 1.1.
Mengidentifikasi makna dan peranan musik tradisional Nusantara dalam konteks kehidupan budaya masyarakat
Indikator :
· Mengidentifkasikan karya musik tradisional Nusantara dalam konteks kehidupan budaya masyarakat .
· Mendeskripsikan makna musik tradisional Nusantara dalam konteks kehidupan budaya masyarakatnya.
· Mendeskripsikan peranan musik tradisional Nusantara dalam konteks kehidupan budaya masyarakatnya.
· Bernyanyi dan bermain alat musik karya musik tradisional Nusantara dalam konteks kehidupan budaya masyarakatnya

1. TUJUAN PEMBELAJARAN
· Siswa dapat mengidentifikasi karya musik tradisional Nusantara.
· Siswa dapat mendeskripsikan makna musik tradisional Nusantara dalam konteks kehidupan budaya masyarakatnya.
· Siswa dapat mendeskripsikan peranan musik tradisional Nusantara dalam konteks kehidupan budaya masyarakatnya.
· Siswa dapat mendemonstrasikan bernyanyi dan bermain alat musik lagu-lagu tradisional Nusantara secara perorangan atau kelompok

2. MATERI POKOK DAN URAIAN MATERI
Musik tradisional Nusantara.
- Karya-karya musik tradisional Nusantara.
- Makna musik tradisional Nusantara.
- Peranan musik tradisional Nusantara.


Contoh musik tradisional Nusantara khas Daerah Pekalongan
· Musik Tradisional setempat dari Pekalongan Jawa Tengah (kesenian Simtud Durror , alat musiknya Rebana, dan karya lagu “Tholaal Badru”.





1. 3. METODE PEMBELAJARAN
a. Model :
b. Metode :

4. LANGKAH – LANGKAH PEMBELAJARAN

Pertemuan 1
Tatap Muka
Non Tatap Muka
a. Kegiatan Pendahuluan ( 5 menit )
1. Motivasi : Apa yang dimaksud dengan Musik tradisonal ?
2. Guru menjelaskan tujuan pembelajaran

b. Kegiatan Inti ( 35 menit )
1. Guru menjelaskan peranan, makna dan macam-macam musik tradisional Nusantara
2. Guru memutar contoh karya musik tradisional Nusantara sambil menjelaskan masing-masing karya tersebut.
3. Siswa memperhatikan sambil mengamati dan merangkum apa yang di amatinya

c. Penutup ( 5 menit)
Guru menjelaskan kembali inti materi yang telah di berikan.

Siswa membuat makalah tentang musik tradisional dari Pekalongan

Pertemuan 2
Tatap Muka
Non Tatap Muka
a. Kegiatan Pendahuluan (5 menit)
Motivasi : Guru menanyakan tagihan tugas yang telah di berikan minggu yang lalu.
b. Kegiatan Inti (35 menit )
1. Guru memutar contoh karya musik tradisional Nusantara sambil menjelaskan masing-masing karya tersebut.
2. Siswa memperhatikan sambil mengamati dan merangkum apa yang di amatinya.
3. Guru mengajarkan lagu tradisional Nusantara yang telah di aransemen
4. Siswa menirukan.




c. Kegiatan Penutup ( 5 menit )
Guru memberi tugas untuk penilaian minggu depan


Siswa mencari video musik tradisional lainnya dari Internet

Siswa berkelompok mencari lagu tradisional dengan membuat gerakannya.

4. Alat, Bahan dan Sumber Pembelajaran
· Buku-buku yang menunjang
· Modul Pembelajaran ( buatan guru )
· Bahan Ajar Power Point
· Kumpulan lagu-lagu tradisional Nusantara.
· VCD lagu-lagu tradisional Nusantara
· Laptop, LCD, Speaker aktif, Mix
· Keyboard, Gitar, alat perkusi

6. Penilaian
a. Penilaian proses ( teori)
o Menjelaskan fungsi ,makna dan peranan musik daerah Pekalongan (sesuai tempat tinggal masing-masing-masing)
b. Penilaian akhir (praktek)
o Menyajikan karya lagu musik tradisional setempat, dengan contoh vokal, instrumen, atau campuran vokal dengan instrumen secara kelompok.





Pekalongan, 5 Januari 2008








RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Seni Budaya (Seni Musik)
Kelas/Program : XI
Semester : I
Alokasi waktu : 4 Jam ( 4 X 45 Menit)

Standar Kompentensi 1
Mengapresiasi karya seni musik
Kompentensi Dasar 1.2
Menunjukkan nilai-nilai dari pengalaman musikal yang terkandung pada musik tradisional
Nusantara.
Indikator :
· Mendeskripsikan karakteristik /keunikan karya musik tradisional Nusantara.
· Mendeskripsikan jenis – jenis alat musik tradisional Nusantara.
· Mendeskripsikan isi lagu tradisional Nusantara kedalam bahasa Indonesia.
· Mendemonstrasikan bernyanyi dan bermain alat musik karya musik tradisional Nusantara secara perorangan atau kelompok

1. TUJUAN PEMBELAJARAN
● Siswa dapat mendeskripsikan karakteristik / keunikan karya musik tradisional Nusantara.
· Siswa dapat mendeskripsikan keunikan alat-alat musik tradisional Nusantara.
· Siswa dapat mendeskripsikan teknik memainkan alat musik tradisional Nusantara.
· Siswa dapat mendeskripsikan syair lagu tradisional Nusantara ke dalam bahasa Indonesia.
· Siswa dapat mendemonstrasikan bernyanyi dan bermain alat musik karya musik tradisional Nusantara

2. MATERI POKOK DAN URAIAN MATERI
Tanggapan terhadap musik tradisional Nusantara.
- Keunikan /karakteristik karya musik Tradisional Nusantara.
- Jenis alat musik Tradisional Nusantara.
- Syair lagu karya musik Tradisional Nusantara.

3. METODE PEMBELAJARAN
a. Model :
b. Metode :


4. LANGKAH – LANGKAH PEMBELAJARAN


Pertemuan 1
Tatap Muka
Non Tatap Muka
a. Kegiatan Pendahuluan ( 5 menit )
· Guru menanyakan alat musik tradisional Nusantara

b. Kegiatan Inti ( 35 menit )
1. Guru menjelaskan keunikan baik syair/ bahasa, alat musik masing-masing musik tradisional Nusantara
2. Guru memutar kembali contoh karya musik tradisional Nusantara sambil menjelaskan masing-masing keunikan karya-karya tersebut.
3. Siswa memperhatikan sambil mengamati dan merangkum apa yang di amatinya

d. Penutup ( 5 menit)
Guru menjelaskan kembali inti materi yang telah di berikan.

Siswa membuat kliping lagu-lagu dan instrumen yang di pakai musik dalam tradisional Nusantara secara kelompok.

Siswa membawa alat musik Rebana khas Pekalongan


Pertemuan 2
Tatap Muka
Non Tatap Muka
a. Kegiatan Pendahuluan (5 menit)
Motivasi : Guru menanyakan tagihan tugas yang telah di berikan minggu yang lalu.
b. Kegiatan Inti (35 menit )
1. Guru mengajarkan musik tradisional khas Pekalongan
2. Siswa memeperhatikan, mengamati dan menirukan secara kelompok bergantian
c. Kegiatan Penutup ( 5 menit )
Guru memberi tugas untuk penilaian minggu depan


Siswa mencari video musik tradisional lainnya dari Internet

Siswa berkelompok mencari lagu tradisional Nusantara dengan membuat iringan dan gerakannya.


5. ALAT, BAHAN DAN SUMBER PEMBELAJARAN

Buku-buku yang menunjang
Modul Pembelajaran ( buatan guru )
Bahan Ajar Power Point
Kumpulan lagu-lagu tradisional Nusantara
VCD lagu-lagu tradisional Nusantara
VCD musik tradisional Pekalongan
Laptop, LCD, Speaker aktif, Mix
Keyboard, Gitar, alat perkusi dan alat musik Rebana.


6. PENILAIAN

a. Penilaian proses ( Teori)
o Menjelaskan keunikan /karakteristik, jenis alat musik ,syair lagu musik daerah Pekalongan (sesuai tempat tinggal masing-masing-masing)
b. Penilaian akhir (Praktek)
o Memainkan hasil pengamatan dengan memberikan contoh karya lagu musik tradisional setempat, baik dengan vokal, instrumen, atau campuran vokal dengan instrumen baik secara kelompok.





Pekalongan, 5 Januari 2008








RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Seni Budaya (Seni Musik)
Kelas/Program : XI
Semester : I
Alokasi waktu : 6 Jam ( 6 X 45 Menit)

Standar Kompentensi 2.
Mengekspresikan diri melalui karya seni musik
Kompentensi Dasar 2.1
Mengembangkan gagasan kreatif serta mengaransir/merancang karya musik dengan menggali beragam teknik, prosedur, media, dan materi musik/lagu tradisional Nusantara.
Indikator
· Mendeskripsikan teknik mengaransir / merancang karya musik Tradisional Nusantara.
· Menjelaskan prosedur dan materi yang digunakan.
· Mendemonstrasikan bernyanyi dan bermain alat musik lagu-lagu tradisional Nusantara secara perorangan atau kelompok.

1. TUJUAN PEMBELAJARAN
· Siswa dapat mengidentifikasi teknik mengaransir / merancang karya musik tradisional Nusantara.
· Siswa dapat mendeskripsikan teknik mengaransir / merancang karya musik tradisional Nusantara.
· Siswa dapat mendemonstrasikan teknik mengaransir /merancang karya musik tradisional Nusantara.
· Siswa dapat mengidentifikasi prosedur yang digunakan dalam mengaransir / merancang karya musik tradisional Nusantara.
· Siswa dapat mendeskripsikan prosedur yang digunakan dalam mengaransir / merancang karya musik tradisional Nusantara.
· Siswa dapat mendemonstrasikan prosedur dalam merancang / mengaransir lagu tradisional Nusantara.
· Siswa dapat mengaransir / merancang karya musik tradisional Nusantara .
· Siswa dapat bernyanyi dan bermain alat musik lagu tradisional Nusantara hasil aransir / rancangan untuk menunjukan sikap menghargai


2. MATERI POKOK DAN URAIAN MATERI
Karya musik berdasarkan gagasan musik tradisional Nusantara
- Teknik-teknik mengaransir /merancang karya musik Tradisional Nusantara.
- Prosedur mengaransir / merancang karya musik Tradisional Nusantara.
- Apresiasi hasil karya mengaransir / merancang musik-musik Tradisional Nusantara


3. METODE PEMBELAJARAN
a. Model :
b. Metode :

4. LANGKAH – LANGKAH PEMBELAJARAN

Pertemuan 1
Tatap Muka
Non Tatap Muka
a. Kegiatan Pendahuluan ( 5 menit )
1. Motivasi : Apa yang di maksud aransemen musik ?

b. Kegiatan Inti ( 35 menit )
1. Guru menjelaskan tehnik dan prosedur mengaransemen karya musik
2. Guru memutar contoh karya musik tradisional Nusantara yang telah di aransir sambil menjelaskan masing-masing teknik dan prosedur yang di pergunakan.
3. Siswa memperhatikan sambil mengamati dan merangkum apa yang di amatinya

e. Penutup ( 5 menit)
Guru menjelaskan kembali inti materi yang telah di berikan.

Siswa mengaranser karya musik tradisional Nusantara


Pertemuan 2
Tatap Muka
Non Tatap Muka
a. Kegiatan Pendahuluan (5 menit)
Guru mengulang kembali materi minggu lalu.
b. Kegiatan Inti (35 menit )
1. Guru menanyakan kembali tugas minggu kemarin dan membagi kelompok
2. Siswa berkelompok mengaransir karya musik tradisonal Nusantara
c. Kegiatan Penutup ( 5 menit )
1. Salah satu kelompok mendemontasikan karya musik tradisional yang telah di aransir
2. Guru memberi tugas untuk penilaian minggu depan



Siswa mengaransir karya musik tradisional Nusantara dengan membuat iringan dan gerakannya.


Pertemuan 3
Tatap Muka
Non Tatap Muka
a. Kegiatan Pendahuluan (5 menit)
Guru memberi motivasi dan menanyakan kesiapan siswa untuk menampilkan hasil kreasi mereka.
b. Kegiatan Inti (35 menit )
1. Siswa menampilkan hasil kreasi karya musik
yang telah di buat secara kelompok.
2. Guru mengamati, mengapresiasi, dan menilai hasil aransir karya musik yang telah di buat
c. Kegiatan Penutup ( 5 menit )
Guru memberi motivasi dan komentar atas semua yang telah di pertunjukkan.



5. ALAT, BAHAN DAN SUMBER PEMBELAJARAN
Buku-buku yang menunjang
Modul Pembelajaran ( buatan guru )
Bahan Ajar Power Point
Kumpulan lagu-lagu non tradisional
Laptop, LCD, Speaker aktif, Mix
Keyboard, Gitar, pianika dan alat perkusi
Kumpulan lagu-lagu Tradisional Nusantara.


6. PENILAIAN

a. Penilaian proses( teori)
Menuliskan hasil aransemen dalam buku not musik
Menjelaskan teknik-teknik yang digunakan
b. Penilaian akhir (Praktek)
· Memainkan hasil aransemen musik non tradisional, baik dengan vokal, instrumen, atau campuran vokal dengan instrumen baik secara kelompok ataupun individu
· Mendemontrasikan hasil karya aransemen musik vokal, instrumen, atau campuran vokal dengan instrumen baik secara kelompok ataupun individu




Pekalongan, 5 Januari 2008






RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Seni Budaya (Seni Musik)
Kelas/Program : XI
Semester : I
Alokasi waktu : 6 Jam ( 6 X 45 Menit)

Standar Kompentensi 2.
Mengekspresi diri melalui karya seni musik.
Kompentensi Dasar 2.2.
Menampilkan karya musik yang telah diaransir di kelas.
Indikator
· Mendeskripsikan bentuk-bentuk penampilan musik
· Mendeskripsikan teknik-teknik penampilan musik vocal hasil aransir.
· Mendeskripsikan teknik-teknik penampilan musik instrumental hasil aransir.
· Mendemonstrasikan musik vokal dan instrumental dengan teknik yang benar secara perorangan atau kelompok

1. TUJUAN PEMBELAJARAN
Siswa dapat mengidentifikasikan bentuk-bentuk penampilan musik di kelas.
Siswa dapat mendeskripsikan bentuk-bentuk penampilan musik di kelas.
Siswa dapat mendeskripsikan teknik-teknik penampilan musik vokal.
Siswa dapat mendeskripsikan teknik-teknik penampilan musik instrument.
Siswa dapat bermain alat musik hasil aransir dengan teknik yang benar.
Siswa dapat mendiskripsikan teknik-teknik penampilan musik vocal dan instrument.
· Siswa dapat bernyanyi dan bermain alat musik vokal dan instrument

2. MATERI POKOK DAN URAIAN MATERI
Pergelaran musik.
- Wawasan penampilan musik di kelas.
- Teknik penampilan musik vokal.
- Teknik penampilan musik instrument.
- Teknik penampilan musik vocal dan instrument hasil aransir


3. METODE PEMBELAJARAN
a. Model :
b. Metode :


4. LANGKAH – LANGKAH PEMBELAJARAN

Pertemuan 1
Tatap Muka
Non Tatap Muka
a. Kegiatan Pendahuluan ( 5 menit )
Guru memberi motivasi siswa dan menjelaskan tujuan pembelajaran.
b. Kegiatan Inti ( 35 menit )
1. Guru menjelaskan bentuk-bentuk penampilan karya musik baik dengan vokal, instrumen maupun campuran vokal dan instrumen.
2. Guru memutar contoh karya musik baik dengan vokal, instrumen maupun campuran vokal dan instrumen.sambil menjelaskan masing-masing teknik dan prosedur yang di pergunakan.
3. Siswa memperhatikan sambil mengamati dan merangkum apa yang di amatinya
c. Penutup ( 5 menit)
Guru menjelaskan kembali inti materi yang telah di berikan.

Siswa mencari partitur karya musik baik dengan vokal, intrumen maupu campuran vokal dan instrumen.

Pertemuan 2
Tatap Muka
Non Tatap Muka
a. Kegiatan Pendahuluan (5 menit)
Guru membagi kelompok akapela, ansambel musik dan vokal group serta akustik.
b. Kegiatan Inti (30 menit )
1. Guru mengarahkan masing-masing kelompok dengan partitur yang telah di persiapkan

2. Siswa berkelompok melatih karya musik yang telah di persiapkan
c. Kegiatan Penutup ( 10 menit )
1. Salah satu kelompok mendemontasikan hasil latihan karya musik.
2. Guru memberi evaluasi dan motivasi untuk hasil karya yang akan di nilai minggu depan



Siswa mengaransir karya musik vokal
(akapela, paduan suara).

Siswa mengaransir karya musik instrumen
(ansambel ).

Siswa mengaransir karya musik campuran vokal dan instrumen
( vokal group, akustik)


Pertemuan 3
Tatap Muka
Non Tatap Muka
a. Kegiatan Pendahuluan (5 menit)
Guru memberi motivasi dan menanyakan kesiapan siswa untuk menampilkan hasil latihan.
b. Kegiatan Inti (35 menit )
1. Siswa menampilkan hasil kreasi karya musik
yang telah di buat secara kelompok.
2. Guru mengamati, mengapresiasi, dan menilai hasil aransir karya musik yang telah di buat
c. Kegiatan Penutup ( 5 menit )
Guru memberi motivasi dan komentar atas semua yang telah di pertunjukkan.


5. ALAT, BAHAN DAN SUMBER PEMBELAJARAN
· Buku-buku yang menunjang
Modul Pembelajaran ( buatan guru )
Bahan Ajar Power Point
Kumpulan lagu-lagu non tradisional
Laptop, LCD, Speaker Aktif, Mix
Keyboard, Gitar, Pianika dan alat perkusi
Kumpulan lagu-lagu Tradisional Nusantara.

6. PENILAIAN
a. Penilaian proses( teori)
· Menuliskan macam-macam bentuk penyajian
· Menuliskan teknik-teknik penampilan musik hasil aransir sendiri
· Menjelaskan teknik-teknik penampilan musik hasil aransir sendiri
b. Penilaian akhir (praktek)
· Memainkan hasil aransemen musik tradisional, baik dengan vokal, instrumen, atau campuran vokal dengan instrumen baik secara kelompok ataupun individu
· Mendemontrasikan hasil karya aransemen musik vokal, instrumen, atau campuran vokal dengan instrumen baik secara kelompok ataupun individu


Pekalongan, 5 Januari 2008

Mengetahui Guru Mata Pelajaran
Kepala SMA N 3 Pekalongan Seni Budaya ( Seni Musik )



Drs. Soeroso Saiful Fallah, S.Pd
NIP. 131797691 NIP. 500109734

1 komentar:

Komentarmu berguna bagiku......

Powered By Blogger

Ayo Gabung di Sini !!

Arsip Blog